RPP [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan Program Keahlian Kompetensi Keahlian Mata Pelajaran Materi Kelas /Semester Tahun Pelajaran Alokasi Waktu



: SMK Negeri 1 Patumbak : Manajemen Perkantoran : Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran : Korespondensi : Kegiatan Korespondensi Dalam Kantor : X/II (Dua) : 2018/2019 : 20 JP (4xTM)



A. Kompetensi inti KI – 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya KI – 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif melalui keteladanan, pemberian nasihat, penguatan, pembiasaan, dan pengkondisian secara berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia KI – 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoranpada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional. KI – 4 : Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.



RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) No Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) 3.10.1 Menjelaskan pengertian 1 3.10 Mengevaluasi kegiatan korespondensi korespondensi dalam kantor 3.10.2 Menjabarkan pihak – pihak dalam korespondensi 3.10.3 Menjabarkan peranan korespondensi 3.10.4 Menganalisis Kegiatan Korespondensi 3.10.5 Mengidentifikasi kesalahan dalam korespondensi 3.10.6 Menguraikan tata cara penyusunan laporan korespondensi 3.10.7 Menguraikan sistematika laporan 4.10 Membuat laporan kegiatan 4.10.1 Membuat laporan kegiatan 2 korespondensi dalam kantor korespondensi



C. Tujuan Pembelajaran 1) Melalui diskusi kelompok dan menggali informasi dari berbagai sumber belajar, peserta didik dapat menjelaskan pengertian korespondensi secara benar dengan penuh rasa ingin tahu. 2) Melalui diskusi kelompok dan menggali informasi dari berbagai sumber belajar, peserta didik dapat menjabarkan pihak – pihak dalam korespondensi secara tepat dengan mandiri dan penuh rasa ingin tahu. 3) Melalui diskusi kelompok dan menggali informasi dari berbagai sumber belajar, peserta didik dapat menjabarkan peranan korespondensi secara tepat dengan mandiri. 4) Setelah berdiskusi kelompok dan menggali informasi dari berbagai sumber belajar, peserta didik dapat menaganalisis kegiatan korespondensi secara tepat. 5) Setelah berdiskusi kelompok dan menggali informasi dari berbagai sumber belajar, peserta didik dapat mengidentifikasikan kesalahan dalam korespondensi secara tepat. 6) Setelah melakukan pengumpulan data dan menggali informasi dari berbagai sumber belajar, peserta didik dapat menguraikan tata cara penyusunan laporan korespondensi dengan rinci dan percaya diri. 7) Setelah melakukan pengumpulan data dan menggali informasi dari berbagai sumber belajar, peserta didik dapat menguraikan sistematika laporan. 8) Dengan disediakannya contoh format laporan dan informasi dari berbagai sumber belajar, peserta didik dapat membuat laporan kegiatan korespondensi secara tepat dengan penuh tanggung jawab dan percaya diri. RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



Nilai Sikap Karakter :         



Kerja sama Mandiri Percaya diri Komunikatif Tanggung jawab Demokratis Kreatif Rasa Ingin Tahu Disiplin



D. Materi Pembelajaran 1. Materi Pembelajaran Reguler Faktual  Beberapa survey mengenai transaksi bisnis internasional menjelaskan bahwa sekitar 80% kegiatan komunikasi & Interaksi bisnis ekspor-impor biasanya dilakukan melalui korespondensi (surat menyurat) terutama melalui sarana teleks, faxcimili dan terutama sekali lewat e-mail. Sedangkan sisanya biasanya dilakukan melalui negosiasi tatap muka langsung face to face negotiation. Hal ini berarti bahwa korespondensi memegang peranan yang amat penting dalam perdagangan international pada umumnya. Konseptual  Menjelaskan pengertian korespondensi  Pihak – pihak dalam korespondensi  Peranan korespondensi Prosedural  Tata cara penyusunan laporan korespondensi  Sistematika laporan Metakognitif  Menganalisis kegiatan korespondensi  Mengidentifikasi kesalahan dalam korespondensi  Membuat laporan kegiatan korespondensi 2. Materi Pembelajaran Remedial  Menguraikan tata cara penyusunan laporan korespondensi  Menyusun laporan kegiatan korespondensi 3. Materi Pembelajaran Pengayaan  Cara pengetikan laporan RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



E. Metode Pembelajaran 1. Model: Discovery Learning (Pertemuan 1 dan 3) Problem Based Learning (Pertemuan 2) Project Based Learning (Pertemuan 4) 2. Pendekatan : Saintifik Learning 3. Metode : Ceramah, Diskusi, Tanya jawab, dan Penugasan F. Alat, Media, dan Bahan Pembelajaran 1. Alat : a. LCD Projector b. Speaker aktif c. Laptop 2. Media a. Slide Power Point



: PPt Ruang Lingkup Korespondensi



3. Bahan a. Contoh format laporan G. Sumber Belajar 1. Hakim, Muhammad, Lutfi. 2018. Korespondensi Seri HOTS. Surakarta : Mediatama 2. Mulyono, Agus. 2018. Korespondensi Edisi Revisi. Jakarta : Bumi Aksara 3. Bahan Ajar Korespondensi Kemendikbud 1 Kurikulum 2013 4. Modul Ruang Lingkup Surat Dinas 5. Situs Internet : https://id.wikipedia.org/wiki/Korespondensi http://pustakauntuksemua.blogspot.com/2017/05/pengertianlaporan-langkah-langkah.html



H. Langkah-langkahPembelajaran 1. Pertemuan Ke-1 ( 5 x 45 menit ) Kegiatan Pendahuluan Orientasi(Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran, menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta membiasakan membaca dan memaknai (Literasi).  Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran(PPK: Religius)  Menyanyikan salah satu lagu wajib Nasional  Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin  Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran. RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



Waktu 15 menit



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



Apersepsi  Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya.  Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.  Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan. Motivasi  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari. Pemberian Acuan  Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KBM pada pertemuan yang berlangsung  Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung - Menjelaskan pengertian korespondensi - Menjabarkan pihak – pihak dalam korespondensi - Menjabarkan peranan korespondensi  Menjelaskan meknisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah – langkah pembelajaran. Kegiatan Inti Sintak Discovery Kegiatan Pembelajaran Learning Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan (stimullasi/ untuk memusatkan perhatian(Berpikir kritis dan pemberian bekerjasama (4C) dalam mengamati rangsangan) permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter).  Guru menampilkan tayangan video dan slide pembelajaran tentang pengertian korespondensi, pihak – pihak dalam korespondensi dan peranan korespondensi.  Peserta didik mengamati dan memahami tayangan video dan slide pembelajaran (dengan rasa ingin tahu)  Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang materi berkaitan dengan materi pengertian korespondensi, pihak – pihak dalam korespondensi dan peranan korespondensi (dengan rasa ingin tahu)



RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



185 menit



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



Problem statemen (pertanyaan/ identifikasi masalah)















Data collection (pengumpulan data)







Verification (pembuktian)



















Generalizatio (menarik kesimpulan)











RPP Korespondensi



Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar. Peserta didik secara berkelompok diminta mendiskusikan hasil pengamatannya dan mencatat fakta – fakta yang ditemukan, serta menjawab pertanyaan berdasarkan hasil pengamatan yang ada pada sumber belajar (tanggung jawab dan kerja sama). Peserta didik menanyakan hal-hal yang belum dipahami berdasarkan hasil pengamatan dari berbagai sumber belajar yang didiskusikan bersama kelompoknya (dengan disiplin) Peserta didik diminta mengumpulkan data yang diperoleh dari berbagai sumber tentang tentang materi pada pertemuan ini. Peserta didik saling tukar informasi topic yang didiskusikan (tanggung jawab dan disiplin). Guru memberikan beberapa pertanyaan yang berhubungan dengan materi pada pertemuan ini. Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data bersdasarkan sumber belajar (dengan penuh tanggung jawab). Secara bergantian siswa diminta memberikan pertanyaan atau tanggapan seputar materi pembelajaran kepada kelompok lain (percaya diri dan disiplin). Peserta didik menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat (disiplin, percaya diri dan tanggung jawab). Peserta didik mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh



SMKN 1 PATUMBAK



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd







kelompok yang mempresentasikan. (disiplin dan demkokratis). Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran(komunikatif)



Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan) Kegiatan Penutup  Guru memberikan evaluasi terhadap kegiatan pembelajaran model Discovery Learning dilakukan siswa.  Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya bila masih ada yang ragu tentang materi pada pertemuan ini  Guru memberikan pertanyaan lisan /kuis untuk memastikan bahwa siswa sudah menguasai materi sesuai tuntutan KD, IPK dan tujuan pembelajaran  Guru menyimpulkan materi yang disampaikan pada pertemuan ini.  Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari pada minggu yang akan datang  Guru mengarahkan siswa untuk berdoa sebelum selesai pembelajaran (religius)



2. Pertemuan Ke-2 ( 5 x 45 menit ) Kegiatan Pendahuluan Orientasi(Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran, menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta membiasakan membaca dan memaknai (Literasi).  Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran(PPK: Religius)  Menyanyikan salah satu lagu wajib Nasional  Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin  Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran. Apersepsi  Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya.  Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.  Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan. RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



25 menit



Waktu 15 menit



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



Motivasi  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari. Pemberian Acuan  Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KBM pada pertemuan yang berlangsung  Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung - Menganalisis Kegiatan Korespondensi - Mengidentifikasi kesalahan dalam korespondensi  Menjelaskan meknisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah – langkah pembelajaran. Kegiatan Inti Sintak Problem Kegiatan Pembelajaran Based Learning Orientasi Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk Terhadap memusatkan perhatian(Berpikir kritis dan Masalah bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)  Guru menyajikan masalah nyata kesalahan dalam korespondensi melalui tayangan video.  Peserta didik mengamati dan mencatat beberapa permasalahan video kesalahan dalam korespondensi (dengan rasa ingin tahu). Organisasi  Guru menanya peserta didik untuk memahami Belajar masalah koresondensi yang telah disajikan, mengidentifikasi apa yang mereka ketahui, apa yang mereka perlu ketahui, dan langkah-langkah mencapainya.  Peserta didik membentuk kelompok sesuai perintah guru untuk membahas permasalahan yang muncul ( kerjasama ). Penyelidikan  Guru membimbing peserta didik melakukan kelompok pengumpulan data/infromasi (pengetahuan, konsep, teori) tentang permasalahan korespondensi melalui buku teks ataupun laptop.  Peserta didik membaca buku teks pelajaran dan



RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



185 menit



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



Penyajian Hasil Penyelesaian Masalah















Analisis dan evaluasi penyelesaian masalah











mencari beberapa artikel tentang ruang lingkup korespondensi ( tanggung jawab ). Guru membimbing peserta didik untuk menentukan penyelesaian masalah yang paling tepat dari berbagai alternatif pemecahan masalah yang ditemukan. Peserta didik menyusun laporan hasil penyelesaian masalah dalam bentuk gagasan, dan power point slides tentang ( percaya diri ). Secara bergantian siswa mempresentasikan penyelesaian masalah terhadap permasalahan yang telah di diskusikan ( demokrasi ). Guru memfasilitasi peserta didik untuk melakukan refleksi atau evaluasi terhadap proses penyelesaian masalah yang dilakukan peserta didik Peserta didik memperbaikai laporan yang belum tepat tentang laporan penyelesaian masalah yang telah di presentasikan.



Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)



Kegiatan Penutup  Guru memberikan evaluasi terhadap kegiatan pembelajaran model Problem Based Learning yang dilakukan siswa.  Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya bila masih ada yang ragu tentang materi pada pertemuan ini  Guru memberikan pertanyaan lisan /kuis untuk memastikan bahwa siswa sudah menguasai materi sesuai tuntutan KD, IPK dan tujuan pembelajaran  Guru menyimpulkan materi yang disampaikan pada pertemuan ini.  Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari pada minggu yang akan datang  Guru mengarahkan siswa untuk berdoa sebelum selesai pembelajaran (religius)



3. Pertemuan Ke-3 ( 5 x 45 menit ) Kegiatan Pendahuluan Orientasi(Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran, menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta membiasakan membaca dan memaknai (Literasi).  Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk



RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



25 menit



Waktu 15 menit



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



memulai pembelajaran(PPK: Religius)  Menyanyikan salah satu lagu wajib Nasional  Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin  Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran. Apersepsi  Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya.  Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.  Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan. Motivasi  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari. Pemberian Acuan  Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KBM pada pertemuan yang berlangsung  Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung - Menguraikan tata cara penyusunan laporan korespondensi - Menguraikan sistematika laporan  Menjelaskan meknisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah – langkah pembelajaran. Kegiatan Inti Sintak Discovery Learning Stimulation (stimullasi/ pemberian rangsangan)



RPP Korespondensi



185 menit Kegiatan Pembelajaran Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian(Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter).  Guru menampilkan tayangan video dan slide pembelajaran tentang tata cara penyusunan laporan korespondensi dan sistematika laporan.  Peserta didik mengamati dan memahami tayangan video dan slide pembelajaran (dengan rasa ingin tahu)



SMKN 1 PATUMBAK



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd







Problem statemen (pertanyaan/ identifikasi masalah)















Data collection (pengumpulan data)







Verification (pembuktian)



















Generalizatio (menarik kesimpulan)



RPP Korespondensi







Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang materi berkaitan dengan materi tata cara penyusunan laporan korespondensi dan sistematika laporan(dengan rasa ingin tahu) Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar. Peserta didik secara berkelompok diminta mendiskusikan hasil pengamatannya dan mencatat fakta – fakta yang ditemukan, serta menjawab pertanyaan berdasarkan hasil pengamatan yang ada pada sumber belajar (tanggung jawab dan kerja sama). Peserta didik menanyakan hal-hal yang belum dipahami berdasarkan hasil pengamatan dari berbagai sumber belajar yang didiskusikan bersama kelompoknya (dengan disiplin) Peserta didik diminta mengumpulkan data yang diperoleh dari berbagai sumber tentang tentang materi pada pertemuan ini. Peserta didik saling tukar informasi topic yang didiskusikan (tanggung jawab dan disiplin). Guru memberikan beberapa pertanyaan yang berhubungan dengan materi pada pertemuan ini. Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data bersdasarkan sumber belajar (dengan penuh tanggung jawab). Secara bergantian siswa diminta memberikan pertanyaan atau tanggapan seputar materi pembelajaran kepada kelompok lain (percaya diri dan disiplin). Peserta didik menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis,



SMKN 1 PATUMBAK



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd











mengungkapkan pendapat (disiplin, percaya diri dan tanggung jawab). Peserta didik mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan. (disiplin dan demkokratis). Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran(komunikatif)



Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)



Kegiatan Penutup  Guru memberikan evaluasi terhadap kegiatan pembelajaran model Discovery Learning dilakukan siswa.  Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya bila masih ada yang ragu tentang materi pada pertemuan ini  Guru memberikan pertanyaan lisan /kuis untuk memastikan bahwa siswa sudah menguasai materi sesuai tuntutan KD, IPK dan tujuan pembelajaran  Guru menyimpulkan materi yang disampaikan pada pertemuan ini.  Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari pada minggu yang akan datang  Guru mengarahkan siswa untuk berdoa sebelum selesai pembelajaran (religius)



4. Pertemuan Ke-4( 5 x 45 menit ) Kegiatan Pendahuluan Orientasi(Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran, menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta membiasakan membaca dan memaknai (Literasi)).  Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran(PPK: Religius)  Menyanyikan salah satu lagu wajib Nasional  Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin  Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran. Apersepsi  Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya.



RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



25 menit



Waktu 15 menit



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



 



Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya. Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan. Motivasi  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari. Pemberian Acuan  Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KBM pada pertemuan yang berlangsung  Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung - Membuat laporan kegiatan korespondensi  Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran. Kegiatan Inti Sintak Model Kegiatan Pembelajaran Pembelajaran Penentuan Mengamati dan Menanya Pertanyaan  Guru menunjukkan contoh surat dinas. Mendasar  Peserta didik mengamati contoh dan penjelasan yang diberikan guru (dengan penuh rasa ingin tahu).  Peserta didik bertanya mengenai materi yang kurang dipahami mengenai sistematika penulisan laporan (rasa ingin tahu)  Guru memberikan soal untuk membuat laporan korespondensi sesuai dengan sistematika laporan. Mendesain Mengamati Perencanaan  Peserta didik mendengarkan penjelasan guru Proyek mengenai cara sistematika pembuatan laporan korespondensi(disiplin dan rasa ingin tahu)  Guru mengarahkan siswa menyiapkan perlengkapan dan peralatan dalam pembuatan laporan. Menyusun  Guru menentukan waktu penyelesaian tugas. Jadwal  Peserta didik menyepakati waktu yang ditentukan (disiplin) Memonitor Mengumpulkan data  Guru melakukan monitor terhadap aktivitas peserta didik selama menyelesaikan tugas.  Peserta didik mengerjakan tugas yang diberikan RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



185 Menit



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



Menguji Hasil



Mengevaluasi



oleh guru (dengan penuh tanggung jawab). Menalar dan Mengkomunikasikan  Peserta didik secara bergantian mempresentasikan hasil tugasnya di depan kelas (percaya diri, demokratis, disiplin, komunikatif)  Peserta didik yang lain menanggapi hasil yang sedang dipresentasikan temannya dengan tertib.  Peserta didik melakukan refleksi terhadap aktivitas dan hasil proyek yang sudah dijalankan (jujur).  Guru dan peserta didik mengembangkan diskusi dalam rangka memperbaiki kinerja selama proses pembelajaran.



Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)



Kegiatan Penutup  Guru memberikan evaluasi terhadap kegiatan pembelajaran model Project Based Learningdilakukan siswa.  Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya bila masih ada yang ragu tentang pembuatan laporan korespondensi.  Guru memberikan pertanyaan lisan /kuis untuk memastikan bahwa siswa sudah menguasai materi sesuai tuntutan KD, IPK dan tujuan pembelajaran  Guru menyimpulkan materi dengan mengemukakan kesimpulan pembuatan laporan korespondensi.  Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari pada minggu yang akan datang  Guru mengarahkan siswa untuk berdoa sebelum selesai pembelajaran I. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan 1. Teknik Penilaian a. Penilaian Kompetensi Pengetahuan Bentuk Butir No. Teknik Instrumen Instrumen 1. Lisan Pertanyaan langsung 2.



Tertulis



RPP Korespondensi



Pilihan Berganda



Lihat Lampiran 2



SMKN 1 PATUMBAK



Waktu Pelaksanaan Saat pembelajaran berlangsung Setelah pembelajaran usai



Waktu 25 Menit



Keterangan



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



b. Penilaian Kompetensi Keterampilan Bentuk Butir No. Teknik Instrumen Instrumen 1. Praktik Kinerja Lihat Lampiran 2



2. Bentuk :  Observasi  Test tertulis  Praktek



Waktu Pelaksanaan Saat pembelajaran berlangsung dan/atau setelah usai



Keterangan



: Lembar pengamatan aktivitas peserta didik : Pilihan Berganda (terlampir) : Penugasan (terlampir)



3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan a. Remedial  Remedial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai KBM maupun kepada peserta didik yang sudah melampui KBM. Remidial terdiri atas dua bagian : remedial karena belum mencapai KBM dan remedial karena belum mencapai Kompetensi Dasar  Guru memberi semangat kepada peserta didik yang belum mencapai KBM (Ketuntasan Belajar Minimal). Guru akan memberikan tugas bagi peserta didik yang belum mencapai KBM (Ketuntasan Belajar Minimal), b. Pengayaan  Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai materi pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah tuntas mencapai KBM atau mencapai Kompetensi Dasar.  Pengayaan dapat ditagihkan atau tidak ditagihkan, sesuai kesepakatan dengan peserta didik.  Direncanakan berdasarkan IPK atau materi pembelajaran yang membutuhkan pengembangan lebih luas



Kepala Sekolah



Patumbak, Agustus 2018 Guru Mata Pelajaran,



Hj. Hafrida Hanum, S.Pd, M.Pd NIP. 19660406 199702 2001



Novyanti Kartina Damanik, S.Pd NIP. 19880421 201403 2 001



RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



LAMPIRAN 1 : INSTRUMEN PENILAIAN INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP



A.



Nama Satuan pendidikan Tahun pelajaran Kelas/Semester Mata Pelajaran



: : : :



SMK NEGERI 1 PATUMBAK 2018 / 2019 X/1 KORESPONDENSI Prilaku yang diamati



No.



Tanggal



Nama Siswa



Jumlah 1



2



3



4



5



6



7



Nilai



Predikat



8



Keterangan : 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.



Tidak terlambat mengikuti pelajaran Membawa buku pelajaran Buku catatan rapi Mengerjakan tugas sesuai petunjuk Mandiri dalam ujian (tidak mencontek) Tidak memaksakan kehendak dalam diskusi Santun dalam berkomunikasi Menyerahkan tugas tepat waktu



Rentang skor 1 - 4 Predikat : Amat Baik (A) Baik (B) Cukup (C) Kurang (D)



: : : :



86 - 100 76 - 85 60 - 75 < 59



Nilai = (skor perolehan : skor maks) x 100



RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd B.



SOAL PENGETAHUAN KISI - KISI DAN SOAL



Bidang Keahlian Program Keahlian Kompetensi Keahlian Mata Pelajaran Kompetensi Dasar



KD



: : : : :



Bisnis dan Manajemen Manajemen Perkantoran Otomatisasi Tata Kelola Perkantoran Korespondensi 3.10 Mengevaluasi kegiatan korespondensi di dalam kantor



IPK



3.9  Menjelaskan Mengevaluasi pengertian kegiatan korespondensi korespondensi  Menjabarkan di dalam pihak – pihak kantor. dalam korespondensi  Menjabarkan peranan korespondensi  Menganalisis Kegiatan Korespondensi  Mengidentifikas i kesalahan



RPP Korespondensi



Materi Pokok



Indikator Soal



Bentuk Soal



Kegiatan  Siswa mampu Pilihan Korespondensi Berganda menjelaskan di dalam pengertian kantor korespondensi  Siswa mampu menjabarkan pihak – pihak yan terlibat dalam korespondensi  Siswa mampu menjabarkan peranan korespondensi  Siswa mampu



SMKN 1 PATUMBAK



No Soal 1



Butir Soal Berikut ini pernyataan yang kurang tepat mengenai korespondnesi adalah ... a. Sebuah toko mengirim e-mail pesanan barang kepada suatu perusahaan. b. Sorang karyawan mengirim surat izin tidak masuk kerja. c. Manajer keuangan membuat laporan keuangan perusahaan. d. Suatu instansi memberikan informasi kepada karyawan melalui surat edaran. e. Perusahaan mengirim surat pemberitahuan pengiriman barang kepada pemesan. Analisis : ........................Kunci jawaban : C



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



KD



IPK dalam korespondensi  Menguraikan tata cara penyusunan laporan korespondensi  Menguraikan sistematika laporan



Materi Pokok



Indikator Soal



Bentuk Soal



No Soal



menganalisis kegiatan korespondensi  Siswa mampu mengidentifikas i kesalahan dalam korespondensi  Siswa mampu menguraikan tata cara penyusunan laporan  Siswa mampu menguraikan sistematika laporan



2



Butir Soal Salah satu tahap menyusun laporan adalah pengumpulan data. Metode yang kurang tepat untuk mengumpulkan data terkait kegiatan korespondensi adalah .... a. Mengkaji dokumen – dokumen tentang korespondensi b. Menyebarkan kusioner kepada pegawai di suatu instansi c. Melakukan wawancara dengan pegawai yang pekerjaannya berkaitan dengan surat menyurat d. Mengumpulkan informasi dari media massa e. Melakukan pengamatan mengenai kegiatan korespondensi di suatu kantor. Analisis : .................Kunci jawaban : D



3



Perusahaan mengadakan rapat tahunan dengan mengundang seluruh karyawan pegawai melaui surat undangan. Kegiatan korespondensi tersebut tergolong .. a. b. c. d. e.



RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



Korespondensi ekstern Korespondensi kantor Korespondensi intern Korespondensi organisasi Korespondensi dinas



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



KD



IPK



Materi Pokok



Indikator Soal



Bentuk Soal



No Soal



Butir Soal Analisis : ............... Kunci Jawaban : C



Pokok kajian ketika mengevaluasi korespondensi pada suatu kantor meliputi ... 4



kegiatan



a. Pengorganisasian surat b. Pembuatan surat c. Penyimpanan surat d. Penulisan, pengiriman, dan penerimaan surat e. Penulisan surat Analisis : ........ Kunci jawaban : D



Hasil evaluasi dari kegiatan korespondensi sebaiknya disajikan dalam bentuk .... 5



RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



a. Artikel b. Laporan c. Makalah d. Deskripsi e. jurnal Analisis : .........Kunci Jawaban : B



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd C.



SOAL KETERAMPILAN



KD  4.10 Membuat laporan kegiatan korespondensi dalam kantor



IPK Membuat laporan kegiatan korespondensi



RPP Korespondensi



Materi Pokok Pembuatan laporan korespondensi



Bentuk No. Butir Soal Soal Soal Buatlah rencana untuk melakukan Peserta didik dapat Penugasan 1. evaluasi kegiatan korespondensi pada membuat laporan salah satu kantor yang ada di korespondensi sesuai sekitarmu. Rumuskanlah latar belakang dengan sistematika masalah, rumusan masalah, tujuan dan dan tata cara manfaat evaluasi, metode pengumpulan penyusunannya. data dan sebagainya. Sajikanlah hasil evaluasimu ke dalam bentuk laporan hasil evaluasi kegiatan korespondensi Indikator Soal







SMKN 1 PATUMBAK



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd D.



RUBRIK PENILAIAN KETERAMPILAN



No. 1



Komponen/Sub Komponen Penilaian Persiapan Kerja a. Penggunaan alat dan bahan



b. Ketersediaan alat dan bahan



2



Proses dan Hasil Kerja a. Kemampuan menggunakan computer



b. Kelengkapan informasi



c. Ketepatan informasi



Indikator



Skor



Penggunaan alat dan bahan sesuai prosedur



91 – 100



Penggunaan alat dan bahan kurang sesuai prosedur



80 – 90



Penggunaan alat dan bahan tidak sesuai prosedur



70 – 79



Ketersediaan alat dan bahan lengkap



91 – 100



Ketersediaan alat dan bahan cukup lengkap



80 – 90



Ketersediaan alat dan bahan kurang lengkap



70 – 79



Kemampuan menggunakan komputer tinggi



91 – 100



Kemampuan menggunakan komputer cukup



80 – 90



Kemampuan menggunakan komputer kurang



70 – 79



Informasi yang diisi lengkap



91 – 100



Informasi yang diisi cukup lengkap



80 – 90



Informasi yang diisi kurang lengkap



70 – 79



Infomasi yang dicari tepat



91 – 100



Infomasi yang dicari cukup tepat



80 – 90



Infomasi yang dicari kurang tep



70 – 79



Bekerja dengan terampil SMKN 1 PATUMBAK



91 -100



3



Sikap kerja a. Keterampilan dalam bekerja RPP Korespondensi



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



Bekerja dengan kurang terampil



80 – 90 70 – 79



Bekerja dengan disiplin



91 – 100



Bekerja dengan cukup disiplin



80 – 90



Bekerja dengan kurang disiplin



70 – 79



Bertanggung jawab



91 – 100



Cukup bertanggung jawab



80 – 90



Kurang bertanggung jawab



70 – 79



Bekerja dengan konsentrasi



91 - 100



Bekerja dengan cukup konsentrasi



80 - 90



Bekerja dengan kurang konsentrasi



70 - 79



Selesai sebelum waktu berakhir



91 - 100



Selesai tepat waktu



80 - 90



Selesai setelah waktu berakhir



70 - 79



Bekerja dengan cukup terampil b. Kedisiplinan dalam bekerja



c. Tanggung jawab dalam bekerja



d. Konsentrasi dalam bekerja



4



Waktu Penyelesaian pekerjaan



RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd E.



LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN Nama Peserta Kelas Materi Pokok No.



: …………………………… : …………………………… : …………………………… Skor Pencapaian Kompetensi



Komponen/aspek yang dinilai 1



2



3



4



I. Persiapan : 1. 2. 3. 4. II. Hasil / Produk : 1. 2. 3. 4. III Proses hasil kerja 1.



RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



2. 3. 4. IV Waktu 1. 2. 3. 4.



𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 =



RPP Korespondensi



𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑀𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙



𝑋 100



SMKN 1 PATUMBAK



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd F.



PENGOLAHAN NILAI KETERAMPILAN :



Nilai Praktik(NP) Persiapan



Proses dan Hasil Kerja



Sikap Kerja



Waktu



∑ NK



1



2



3



4



5



10%



60%



20%



10%



Skor Perolehan Skor Maksimal Bobot NK Keterangan :  Skor Perolehan merupakan penjumlahan skor per komponen penilaian  Skor Maksimal merupakan skor maksimal per komponen penilaian  Bobot diisi dengan persentase setiap komponen. Besarnya persentase dari setiap komponen ditetapkan secara proposional sesuai karakteristik kompetensi keahlian. Total bobot untuk komponen penilaian adalah 100  NK = Nilai Komponen merupakan perkalian dari skor perolehan dengan bobot dibagi skor maksimal



𝐍𝐊 =



∑ 𝐒𝐤𝐨𝐫𝐏𝐞𝐫𝐨𝐥𝐞𝐡𝐚𝐧 × 𝐁𝐨𝐛𝐨𝐭 𝐒𝐤𝐨𝐫𝐌𝐚𝐤𝐬𝐢𝐦𝐚𝐥



NP = Nilai Praktik merupakan penjumlahan dari NK



RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



2018



NOVYANTI KARTINA DAMANIK, S.Pd



LAMPIRAN 2 : MATERI



MENGEVALUASI KEGIATAN KORESPONDENSI



A.



Kegiatan Korespondensi Kegiatan Korespondensi dibedakan menjadi : 1. Korespondensi Ekstern yaitu hubungan surat menyurat yang dilakukan oleh pihak organisasi dengan pihak luar di luar organisasi. 2. Korespondensi Intern yaitu hubungan surat menyurat yang dilakukan oleh pihak – pihak di dalam organsasi. Penjabaran kegiatan korespondensi meliputi : a. Penulisan surat  Membuat konsep  Persetujuan konsep  Pencatatan surat  Pengetikan konsep surat  Pemeriksaan pengetikan  Penandatanganan surat  Pemberian cap dinas  Melipat surat  Penyampulan surat  Pengiriman surat  Penyimpanan surat b. Pengiriman surat Pengiriman surat dapat dilakukan dengan beberapa cara, antara lain :  Melalui kurir  Melalui pos  Melalui perusahaan jasa pengiriman  Melalui internet atau email c. Penerimaan surat Kegiatan yang dilakuka dalam penerimaan surat antara lain :  Menerima surat  Penyortiran  Pencatatan surat  Pengarahan surat  Penyampaian surat  Penyimpanan surat



RPP Korespondensi



SMKN 1 PATUMBAK



2018