Silabus 3 SMPLB Kelas 9 Tunagrahita [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

SILABUS 3 Sekolah Satuan Pendidikan Tema/Sub Tema Kelas/Semester Tahun Ajaran Kompetensi Inti KI.1 KI.2 KI.3 KI.4



No. 1



: SLB Negeri Tanjung Selor : SMPLB : Rumah Sakit / Merawat Kesehatan : IX / I : 2019/2020 :



: Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya. : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru. : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah. : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.



Mata Pelajaran PPKn



Kompetensi Dasar 1.2 Mengucapkan syukur atas nilai luhur dalam UUD 1945.



2.2 Menunjukkan sikap sesuai nilai-nilai luhur dalam Pembukaan UUD 1945.



Materi Pokok Simbol Pancasila, Mengenal keragaman, mengamati perilaku di sekitar rumah dan sekolah



Pembelajaran  Mengamati gambar  Membaca teks bacaan  Membuat pertanyaan  Menuliskan jawaban  Menuliskan nama gambar  Menulis dengan kata-kata sendiri  Menyimak percakapan



3.2 Mengenal isi alinea Pembukaan Undang-Undang dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.



 Menuliskan nilai-nilai luhur yang tercantum pada pembukaan UUD 1945  Berdiskusi  Menuliskan kalimat pecahan



Penilaian



Alokasi Sumber Belajar Waktu 1. Penilaian … JP 1. Buku Guru sikap; Tematik kelas 2. Penilaian IX Tema 1 Pengetahuan: Rumah Sakit 3. Penilaian 2. Buku Siswa keterampilan: Tematik kelas IX Tema 1 Rumah Sakit



 Berlatih menyesaikan soal pecahan



4.2 Menjelaskan kembali isi Pembukaan UUD 1945 dengan bahasa yang sendiri. 2



B. Indonesia



3.1 Memahami informasi dari teks laporan hasil observasi yang sederhana dalam bahasa Indonesia, baik lisan maupun tulis y a n g d i b a n t u dengan kosakata bahasa daerah.



 Mewarna gambar  Bercerita



Teks Laporan



… JP  Mengamati gambar  Membaca teks bacaan  Membuat pertanyaan  Menuliskan jawaban



4.1 Menyusun teks laporan hasil observasi secara seder hana dalam bahasa Indonesia, baik l i s an maupun tulisan yangd i b a n t u dengan kosa kata bahasa daerah.



 Memberi contreng pada gambar  Menuliskan gambar  Memperagakan gambar  Menulikan nama gambar  Memperagakan olah nafas



3



Matematika



3.1 Memahami operasi penjumlahan dan pengurangan pecahan berpenyebut sama.



Opreasi hitung bilangan asli, garis bilangan



4



SBdP



 Menuliskan fungsi gambar  Menuliskan nilai-nilai luhur



4.1 Melakukan operasi penjumlahan dan pengurangan pecahan berpenyebut sama. 4.5 Menceritakan kebutuhan istirahat, tidur, dan pengisian aktu luang untuk menjaga kesehatan 3.1 Mengenal gambar bentuk obyek alam benda.



… JP



 Melengkapi kalimat



 Membuat gambar  Berlatih



menyelesaikan



soal



pecahan  Berdiskusi



Harmoni musik, memaikan alat musik



 Bercerita  Mengamati gambar



… JP



 Membuat pertanyaan



4.1 Menggambar bentuk obyek alam benda. 5



6



Prakarya



IPA



3.1 Mengenal Karakteristik jenisjenis bahan keras antara lain : bambu, rotan, kayu, ranting, kerang dan bahan sejenis lainnya pada produk kerajinan untuk fungsi pakai. 4.1 Memilah jenis produk kerajinan untuk fungsi pakai berdasarkan jenis bahan keras antara lain: bambu, rotan, kayu, ranting, kerang dab bahan sejenis lainnya. 3.1 Mengenal cara merawat dan memelihara hewan 4.1 Mendemonstrasikan cara m e rawat dan memelihara hewan. 4.1 Menunjukkan tanda-tanda perubahan musim dan cuaca serta dampaknya terhadap kehidupan



 Menuliskan jawaban



Membuat bel, membuat hiasan



 Menuliskan hal-hal yang berkaitan



… JP



dengan merwat kesehatan hewan  Menulis dengakn kata-kata sendiri  Melengkapi kalimat  Menuliskan nilai-nilai luhur  Menulikan



alinea



kedua



pembukaan UUD 1945  Berlatih



Cara merawat dan memelihara tumbuhan dan hewan peliharaan, perubahan wujud benda



menyelesiakan



soal



pecahan



… JP



 Mewarna gambar  Menuliskan ciri-ciri barang



Mengetahui, Kepala SLB Negeri Tanjung Selor



Tanjung Selor, Juli 2019 Guru Kelas IX-C



Junadi, S.Pd NIP 19611111 198508 1 003



Martha Solina, S.Pd NIP 19911029 201903 2 007