Catatan Perkembangan Menggunakan Metode SOAP [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Catatan perkembangan menggunakan metode SOAP



CATATAN BIDAN



No



Hari/Tanggal 5 Mei 2017



Catatan Bidan S: Ny. Tiara umur 25 tahun mengatakan ini kehamilannya yang pertama ANC teratur di bidan; riwayat kehamilan ; riwayat penyakit tidak ada. O: TD : 120/70 mmHg; nadi 88 x/menit; suhu 37 C; RR 20 x/menit; keadaan umum baik; konjungtiva normal; TF : 35 cm; DJJ 140 X/menit  kontraksi 3 x kali dalam 10 menit berlangsung selama 3035 detik;  pemeriksaan palpasi 4 jari dibawah PX (TFU 35 cm); punggung kanan;  letak presentasi kepala; sudah masuk PAP; dilakukan VT vulva vagina tidak ada kelainan;  pembukaan 6 cm;  portio tipis;  penurunan kepala 3/5;  tidak ada moalase;  ketuban (+);  bloody show. A: G1P0A0 hamil 39 minggu intrapartum Kala I Fase Aktif Janin Tunggal Hidup Intra Uteri Presentasi Kepala. P: 1. Memberitahukan pada ibu hasil pemeriksaan bahawa ibu sudah memasuki tahap persalinan. Pembukaan serviks 6 cm, ibu memerlukan waktu sekitar 2-3 jam menuju pembukaan lengakap. Hasil : ibu merasa senang dan bersemangat 2. Mengajarkan ibu tentang relaksasi pernafasan Hasil : ibu mengerti dan akan melakuweskannya 3. Menyarankan ibu untuk berjalan-jalan di sekitar ruangan apabila ibu masih bisa melakukannya dan apabila ingin berbaring sarankan untuk berbaring sebelah kiri agar



4.



5.



6. 7. 8.



lebih cepat penurunannya Hasil : ibu mengatakan akan melakukannya Menghadirkan pendamping ibu untukmenemani ibu selama persalinan dan anjurkan pendamping untuk memijat punngung Hasil : ibu mengatakan ingin di dampingi oleh suaminya Menyaran kan ibu untuk selalu mengosongkan kandung kemih dan tidak menahan jika ingin BAK. Hasil : ibu mengerti dan akan melakukannya. Mempersiapkan alat-alat partus. Hasil : partus set telah tersedia dan siap di pakai Mempersiapkan pakaian ganti untuk ibu dan bayi. Hasil : paikaian ganti telah di siapkan. Mengobsevasi TTV setiap 4jam sekali dan His dan DJJ setiap 30 menit. Hasil : observasi telah di lakukan