Sop Partograf [PDF]

  • Author / Uploaded
  • fhika
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PARTOGRAF S O P



No. Dok.



:



No. Revisi



:



Tgl. Terbit



:



Halaman



: 1/2



UPT PUSKESMAS WAY TUBA 1.



Pengertian



2.



Tujuan



SUNARTO



NIP. 19640204 198711 1 001



Merupaakan alat bantu untuk mengobservasi kemajuan kala 1 persalinan dan memberikan informasi untuk membuat keputusan klinik 1) Mencatat hasil observasi dan kemajuan persalinan dengan menilai pembukaan serviks dengan periksa dalam 2) Medeteksi apakah proses persalinan berjalan normal



3) Data lengkap yang terkait dengan pemantauan kondisi ibu, kondisi 3.



Kebijakan



4.



Referensi



5.



6.



bayi, grafik kemajuan proses persalinan Partograf dimulai pada pembukaan 4 cm



Permenkes Nomor 11 tahun 2017 tentang Keselamatan pasien Buku Acuan Pelatihan Klinik Asuhan Persalinan Normal Tahun 2020 Alat dan Alat dan Bahan 1) Partograf Bahan 2) ATK 3) Jam Tangan Langkahlangkah



1) Petugas mengisi bagian depan partograph catat nama, umur, gravida, para, abortus, nomor catatan medik/nomor puskesmas, tanggal dan waktu mulai dirawat, dan waktu pecahnya selaput ketuban. 2) Petugas mencatat denyut jantung janin, nadi ibu, frekuensi dan lamanya kontraksi uterus setiap 30 menit. 3) Petugas mencatat kondisi selaput, cairan dan warna air ketuban, penyusupan tulang kepala janin, pembukaan serviks, penurunan bagian terbawah janin dan tekanan darah ibu setiap 4 jam. 4) Petugas mencatat obat-obatan dan cairan yang diberikan (oksitosin, obat-obatan dan cairan IV) 5) Petugas mencatat temperature tubuh ibu setiap 2 jam 6) Petugas mencatat produksi urine, aseton dan protein, setiap 2 sampai 4 jam 7) Petugas mengisi bagian belakang patograf, catat tanggal, nama bidan, tempat dan alamat persalinan 8) Petugas mengisi bagian pengisian rujukan apabila pasien akan dirujuk maka isi alas an, tempat, pendamping dan masalah mengapa dirujuk 9) Petugas mencatat kala I persalinan apakah partograf melewati garis waspada 10) Petugas mencatat kala II persalinan apakah pasien di episiotomi atau tidak, siapa pendamping persalinan, apakah gawat janin atau tidak, distosia bahu atau tidak jika ada masalah lain sebutkan 11) Petugas mencatat kala III persalinan apakah dilakukan IMD atau tidak, lamanya proses kala III, lamanya pemberian oksitosin, dilakukan peregangan tali pusat, dilakukan massase fundus uteri, plasenta lahir



7.



Diagram



lengkap atau tidak, jika tidak mengapa. Adanya laserasi atau tidak, jika ada derajat berapa. Terjadi atonia atau tidak, berapa jumlah darah yang keluar, jika ada masalah lain sebutkan dan bagaimana penatalaksanaannya. 12) Petugas mencatat kala IV persalinan bagaimana kondisi ibu jika ada masalah sebutkan dan bagaimana penatalaksanaannya 13) Petugas mencatat BBL berapa berat badan, Panjang dan jenis kelaminnya, bagaimana penilaian BBL normal atau tidak, jika terjadi asfiksia, cacat dan hipotermi maka sebutkan penatalaksanaannya. Apakah bayi diberi ASI dan jika ada masalah lain sebutkan 14) Petugas mengisi table kala IV pada jam pertama dan kedua catat waktu pemeriksaan, tekanan darah, nadi, suhu, TFU, kontraksi uterus, kandung kemih dan darah yang keluar. -



Alir (Kalau diperlukan)



8.



Unit terkait



1) Ruang PONED



9.



Dokumen



1) Rekam medis



terkait



2) Catatan tindakan 3) Partograf



10.



Rekaman Historis perubahan



No.



Yang Diubah



Isi Peruba han



Tanggal Mulai Diberlakukan