Kak Survey Kontak Serumah [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KERANGKA ACUAN KERJA (KAK) Nama Kegiatan :



Sub. Kegiatan :



Upaya Program TB Paru



Survey Kontak Serumah Pasien TB Paru



Instansi Pelaksana :



Lokasi :



Waktu Pelaksanaan :



Persiapan



:



Pelaksanaan



:



Desa Nggawia, Desa Tombiano, desa Puskesmas Tombiano



Tatari, Desa Kabalo, Desa Tanamawau,



Tanggal Pelaporan :



Desa Mawomba, Desa Malewa Pengguna Anggaran : Maspa Lapui, SKM Jabatan



:



Kepala Puskesmas Tombiano Deskripsi Kegiatan : Penyakit Tuberculosisi paru merupakan penyakit infeksi yang masih menjadi masalah kesehatan Masyarakat. Penyakit Tuberkulosis dapat menyerang siapa saja. Di indonesia khususnya, penyakit ini terus berkembang setiap tahunnya dan saat ini mencapai angka 250 juta kasus baru diantaranya 140.000 menyebabkan kematian. Oleh karena itu pada upaya program TB Paru dilakukan kegiatan survey kontak serumah pasien TB paru agar dapat mengetahui penularan penyakit kepada anggota keluarga yang tinggal serumah. Dasar Pelaksanaan : 1. Undang-undang nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah. 2. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan 3. Peraturan Pemerintah Nomor 36 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintah antara Pemerintah, Pemerintah Daerah Provinsi, dan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota 4. Peraturan Presiden Nomor 72 Tahun 2012 tentang Sistem Kesehatan Nasional. 5. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 203/Menkes/SK/III/1999 tentang Gerakan Terpadu Nasional Penanggulangan Tuberculosis. 6. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 364/Menkes/SK/V/2009 tentang Pedoman Penanggulangan Tuberculosis (TB).



Masalah : 1. Meningkatkan kesadaran, kemauan dan peran serta keluarga dalam penanggulangan penyakit TB paru. 2. Kurangnya pengetahuan keluarga tentang penularan penyakit.



Jumlah Anggaran : Rp. 1.400.000,-



Strategi : 1. Melakukan kunjungan rumah (dor to dor). 2. Melakukan penyuluhan terhadap masyarakat tentang penyakit TB Paru.



Relevensi Kegiatan yang di usulkan dengan APBD dan Renstra : Kegiatan tersebut merupakan tujuan dalam RPJMD dan Renstra Dinas Kesehatan Program TB paru dan pemberdayaan institusi. A. Tujuan, Output, dan Langkah – Langkah Kegiatan : a. Tujuan Kegiatan Penerima Manfaat : 1. Pengelola Program TB Paru Puskesmas Tombiano 2. Puskesmas Tombiano 3. Dinas Kesehatan 4. Masyarakat Tujuan : 1. Menambah wawasan/pengetahuan tentang penyakit TB paru 2. Memutuskan rantai penularan TB paru b. Keluaran (output) 1. Meningkatkan capaian program TB Paru baik di Puskesmas maupun Kabupaten. 2. Dapat dilakukan pemeriksaan dan pencegahan lebih cepat



c. Langkah-langkah Kegiatan 1. Persiapan a. SOP survey kontak seruma pasien TB paru b. ATK 2. Pelaksanaan a. Kunjungan Rumah (dor to dor). b. Melakukan pendataan terhadap kasus yang didapat. 3. Pelaporan a. Analisis data b. Laporan kegiatan 4. Evaluasi a. Evaluasi pelaksanaan intervensi kasus baru TB paru dan pengambilan spesimen. b. Manitoring dan Evaluasi pelaksanaan Program TB di Puskesmas.