Sop Akses Terhadap Rekam Medis [PDF]

  • Author / Uploaded
  • Rina
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

AKSES TERHADAP REKAM MEDIS No Dokumen : SOP/UKP/KK/107 SOP



No Revisi



:0



Tanggal Terbit : Maret 2016 Halaman



: 1/2



PUSKESMAS KOTAKALER 1.Pengertian



H.Aan Sugandi, SKM., MSi NIP.19691029 19803 1 004 Rekam Medis adalah catatan kondisi kesehatan pasien, pengobatan, rencana tindakan dan terapi pasien yang harus terjamin kerahasiaannya.



2.Tujuan



Pencatatan selama pasien mendapatkan pelayanan medik, dilanjutkan dengan penanganan berkas rekam medis yang meliputi penyelenggaraan penyimpanan serta pengeluaran berkas rekam medis dari tempat penyimpanan untuk melayani permintaan/ peminjaman dari pasien atau untuk keperluan lainnya



3.Kebijakan



SK Kepala Puskesmas Kotakaler nomor 100/KAPUS/III/2016 tentang pengelolaan rekam medis yaitu akses terhadap rekam medis



4.Referensi 5.Prosedur 6.Langkahlangkah



Rekam medis 1. Pihak Internal a. Peminjaman menghubungi petugas rekam medis untuk meminjam status rekam medis b. Petugas menulis pada buku peminjaman status rekam medis c. Waktu peminjaman 1 x 24 jam d. Berkas rekam medis tidak boleh dibawa keluar dari puskesmas 2. Pihak Exsternal a. Pihak exsternal yang boleh mengakses rekam medis dalam hal:  Untuk kepentingan kesehatan pasien  Memenuhi permintaan aparatur penegak hukum dalam rangka penegakan hukum atas perintah pengadilan  Permintaan dan/atau persetujuan pasien sendiri  Permintaan institusi/lembaga berdasarkan ketentuan perundangundangan  Untuk kepentingan penelitian, pendidikan, dan audit medis, sepanjang tidak menyebutkan identitas pasien b. Petugas rekam medis menulis pada buku peminjaman rekam medis c. Peminjaman hanya pada lingkungan puskesmas tidak boleh dibawa ke luar puskesmas d. Peminjaman selama jam kerja e. Berkas rekam medis tidak boleh dibawa keluar dari puskesmas



7.Bagan alir Peminjam menghubungi petugas rekam medis



Rekam medis



Petugas mencatat di buku peminjaman rekam medis



Petugas mencatat kembali rekam medis yang sudah kembali



8.Hal-hal yang harus diperhatikan 9. Unit terkait



10.Dokumen terkait 11.Rekaman historis perubahan



1. 2. 3. 4.



Petugas Rekam Medis Dokter Paramedis Tenaga kesehatan lainnya



Rekam medis



No



Yang diubah ‘



Isi Perubahan



Tanggal mulai diberlakukan



AKSES TERHADAP REKAM MEDIS



PUSKESMAS KOTAKALER



DAFTAR TILIK



No. Kode: : Terbitan : No Revisi : Tgl. Mulai Berlaku : Halaman :



Ditetapkan Oleh Kepala Puskesmas



H. Aan Sugandi, SKM., MSi NIP.19691029 19803 1 004 NO



KEGIATAN



1 2 3 4 5 6 7 8 9 CR = {



𝐘𝐀 𝐘𝐚+𝐓𝐢𝐝𝐚𝐤



} X 100% = .............



YA



TIDAK



TIDAK BERLAKU